Diskusi Pemilihan Plt IKWI Pusat dipandu oleh Ketua IKWI Riau Fathia Ulfa berjalan lancar. Adapun hasil diskusi, Indah Kirana Atal S. Depari ditunjuk sebagai Plt IKWI Pusat.
HPN 2025

HPN 2025 di Riau, PWI Pusat Siapkan Sejumlah Agenda dalam Menguatkan Peran Pers di Era Digital
Ketum PWI Pusat Zulmansyah Sekedang selaku Penanggungjawab HPN 2025 mengatakan sejumlah agenda sudah disiapkan , seperti seminar, diskusi, dan konvensi nasional, termasuk isu-isu strategis peran media dalam pembangunan bangsa, kebebasan pers, dan tantangan etika jurnalisti.